Kamis, 03 September 2009

Bila Animasi Marvel Digabung Dengan Disney

Bagi Anda penggemar serial kartun pasti sudah tidak asing lagi dengan tokoh tokoh Spiderman, X-Men, Hulk, Fantastic Four, Dll mereka adalah hasil buah karya perusahaan Marvel yang baru saja sahamnya dibeli oleh Disney senilai 4 Miliar Dollar Amerika. Dengan kata lain nantinya tokoh tokoh kartun produksi Marvel tersebut akan bergabung dengan teman-teman mereka di Disney seperti Mickey Mouse, Donald bebek, Gufi, Aladin dll
Nah kita coba mainkan mergernya 5000 an tokoh kartun Marvel tersebut secara karikatur bila di merger dengan kartun Disney kira kira jadinya gimana, silahkan disimak dan dinikmati


Mickey Mouse di kombinasikan dengan Spiderman jadinya begini



Bila Hulk kimpoi dengan Donald bebek mungkin jadinya seperti ini


Kacau deh bila Mickey Mouse campur sama para Superhero, jadinya gimana yah ceritanya


Hulk yang dikombinasikan dengan Mickey Mouse


Weh, Kok jadi begini yah, kacau dah


Kalau ini masih Match si cantik dan buruk rupa


Jadi nggak serem deh karena ada tikusnya


Captain Amerika yang di mixing dengan Donald Duck


Kesimpulannya, para kartun Disney akan lari ketakutan melihat sosok tokoh tokoh kartun Marvel


0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Hostgator Discount Code